Visi, Misi dan Tujuan
Visi Sekolah
Optimis Menuju Budaya prestasi, Aktif dan Kreatif dalam berkarya,
SAntun-MUlia Dalam berakhlak serta RAmah lingkungan
"OMBAK SAMUDRA"
Misi Sekolah
- Melaksanakan pengembangan kurikulum satuan pendidikan
- Melaksanakan pengembangan perangkat silabus
- Melaksanakan pengembangan sistem penilaian
- Melaksanakan pengembangan rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP)
- Melaksanakan pengembangan kurikulum lokal
- Melaksanakan pengembangan propesionalisme guru
- Melaksanakan peningkatan kompetensi guru dan TU
- Melaksanakan monitoring dan evaluasi oleh kepala sekolah terhadap kinerja guru dan tenaga TU
- Melaksanakan peningkatan kualitas tenaga kependidikan
- Melaksanakan pengembangan metode pembelajaran
- Melaksanakan pengembangan strategi penilaian
- Melaksanakan pengembangan bahan, sumber pembelajaran
- Melaksanakan peningkatan dan pengembangan media pembelajaran
- Mengadakan prasarana pendidikan berupa 1 unit gedung lab. Bahasa lengkap dengan fasilitasnya
- Melaksanakan penataan lingkungan sebagai pusat komunitas pembelajaran
- Melaksanakan pengembangan income generating activities
- Melaksanakan pengembangan standar pencapaian tuntas kompetensi
- Melaksanakan peningkatan standar kelulusan tiap tahunnya
- Mengikuti kejuaraan lomba akademik dan non akademik
- Melaksanakan pengembangan dan melengkapi administrasi sekolah (yang bersifat wajib dan tidak wajib)
- Melaksanakan implementasi MBS
- Melaksanakan monitoring dan evaluasi oleh sekolah tentang kinerja sekolah
- Melaksanakan supervisi klinis oleh kepala sekolah
- Melaksanakan pengembangan sekolah menuju ketercapaian SPM
- Mengadakan jaringan informasi akademik di internal sekolah
- Melaksanakan jaringan kerjasama vertikal dan horizontal
- Melaksanakan penggalangan dari berbagai sumber
- Melaksanakan pendayagunaan potensi sekolah dan lingkungan sekolah untuk pengembangan standar biaya pendidikan
- Melaksanakan sistem subsidi silang
- Melaksanakan pengembangan perangkat model-model pembelajaran
- Melaksanakan implementasi model evaluasi pembelajaran : ulangan harian, ulangan tengah semester, ulangan akhir semester, ulangan kenaikan kelas
- Melaksanakan pengembangan instrumen atau perangkat soal-soal untuk berbagai evaluasi
- Melaksanakan pengembangan pedoman-pedoman evaluasi
- Melaksanakan pengembangan lomba-lomba atau uji coba dalam rangka peningkatan standar nilai
- Melaksanakan penerapan model-model pembelajaran bagi anak berprestasi, bermasalah dan kelompok anak lainnya